Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2017

Inovasi Kurikulum

BAB I PENDAHULUAN A.     Latar Belakang Masalah Seiring dengan perkembangan jaman yang dikuti dengan perkembangan IPTEK, masyarakat telah mengalami perubahan-perubahan dalam menyesuiakan kebutuhan atau proses pemecahan masalah. Proses pembuatan perubahan diperkuat dengan keputusan organisasional, yang dimulai dari pemunculan ide baru sampai kepada tahap penerapannya. Ide baru merujuk kepada persepsi tentang suatu kebutuhan masyarakat.  Kebutuhan masyarakat belajar mengalami perubahan. Yang diperlukan langkah awal adalah perumusan kurikulum yaitu dengan anlisa situasi yang dihadapi, termasuk situasi lingkungan belajar antara lain peserta didik, guru, sarana prasarana, kurikulum dll. Kurikulum bersifat dinamis, selalu berubah untuk menyesuaikan diri dengan kebutuhan mereka belajar. Inovasi kurikulum sangat diperlukan dalam perkembangan peserta pembelajaran. Seiring dengan berkembangnya dunia pendidikan, kurikulum pun harus dapat menyesuaikannya. Namun d...